Aksi Nyata PMM Topik 1 : Merdeka Belajar

Dikutip dari laman kemendikbudristek tentang perubahan kurikulum yaitu kuriklum merdeka ada beberapa komponen penting dalam perubahannya. Me...


Dikutip dari laman kemendikbudristek tentang perubahan kurikulum yaitu kuriklum merdeka ada beberapa komponen penting dalam perubahannya. Mengusung konsep merdeka belajar pada dasarnya bukanlah sesuatu yang baru, akan tetapi tertuang dalam perencanaan dan penerapan yang lebih rapi dan sistematis.

Merdeka Belajar adalah langkah transformasi pendidikan yang disebutkan sebagai arah kebijakan dan strategi yang diusung oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan dan tertuang dalam Rencana Strategis 2020-2024. Pemerintah bercita-cita menghadirkan pendidikan bermutu tinggi bagi semua rakyat Indonesia, yang dicirikan oleh angka partisipasi yang tinggi diseluruh jenjang pendidikan, hasil pembelajaran berkualitas, dan mutu pendidikan yang merata baik secara geografis maupun status sosial ekonomi.

Transformasi yang diusung dalam kebijakan Merdeka Belajar akan terjadi pada kategori ekosistem pendidikan, guru, pedagogi, kurikulum, dan sistem penilaian.

Salah satu upaya pemerintah dalam mendukung dan memberikan kemudahan bagi guru dalam menerapkan kurikulum merdeka adalah adanya platform merdeka mengajar atau yang lebih dikenal dengan PMM. Platform merdeka mengajar adalah sebuah laman berbasis digital sosial yang berisi berbagai aktivitas guru dan siswa, serta berbagai vitur pelatihan mandiri dan aksi nyata.

Salah satu topik yang dibahas dalam PMM adalah Merdeka Belajar, ini merupakan pembahasan dalam topik 1. Pada topik 1 ini dibahas tentang :

1.      Mengenal dan Memahami Diri Sebagai Pendidik

         Mampu mengenali kekuatan dan kelemahan diri

         Mengenali karakter dan kebutuhan siswa

         Adaptif terhadap perubahan

2.      Mendidik dan Mengajar

         Di depan memberi teladan (Ing Ngarso sung tulodho)

         Di tengah membangun kehendak (Ing madya mangun karso)

         Di belakang memberikan dorongan (Tut Wuri handayani)

Baca Juga :  Segera Update Data Mandiri MySAPK BKN


 3.      Mendampingi Murid dengan Utuh dan Menyeluruh

         Memakai asas trikon (Kontinyu, konvergen, dan konsentris) yaitu merancang pembelajaran yang berkelanjutan, terbuka dan berdasarkan kebudayaan bangsa.

 4.      Mendidik dan Melatih Kecerdasan Budi Pekerti

         Budi pekerti merupakan hasil bersatunya gerak pikiran, perasaan, dan kehendak, sehingga menimbulkan satu tenaga.

         Buti pekerti yang merupakan perpaduan cipta, rasa, dan karsa.

         Budi pekerti siswa tidak hanya dibentuk dilingkungan sekolah saja, namun dillingkungan keluarga dan masyarakat.

 

5.      Pendidikan yang Mengantarkan Keselamatan dan Kebahagiaan

         Perspektif guru tidak selalu sama dengan perspektif siswa

         Pendidikan yang humanis, kerakyatan dan kebangsaan dengan harapan pendidikan mampu mengantarkan siswa agar siap hidup dan mampu mengisi sesuai zamannya.

 

 

Demikian aksi nyata terkait PMM Topik 1, semoga bermanfaat.

COMMENTS

Nama

Article,27,Berita,2,English,10,Family,1,General,18,Grammar,6,Health,6,Islami,3,Literasi,14,Profil,1,Tips,10,umum,5,Vocabulary,5,
ltr
item
Gayoe Study Center: Aksi Nyata PMM Topik 1 : Merdeka Belajar
Aksi Nyata PMM Topik 1 : Merdeka Belajar
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhTY1kzvEdBLpcOjYvWtdAkcwVsg3b6vqnUS0YT8K6Wm4mnAQxzRV-g6kEzjisCAxQXj3BMsLdK-Xchu2pmC-bwmvIHguuP21MUfACsjRxAQ9cHsDadp8aF-0d9on1TBil75wwaSxzt9durWnWI8vOnA3R2d6IeI4U5OB9MUB_kcN2mdVB3F5hLKpigZg/w320-h181/Aksi%20Nyata%20Topik%201.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhTY1kzvEdBLpcOjYvWtdAkcwVsg3b6vqnUS0YT8K6Wm4mnAQxzRV-g6kEzjisCAxQXj3BMsLdK-Xchu2pmC-bwmvIHguuP21MUfACsjRxAQ9cHsDadp8aF-0d9on1TBil75wwaSxzt9durWnWI8vOnA3R2d6IeI4U5OB9MUB_kcN2mdVB3F5hLKpigZg/s72-w320-c-h181/Aksi%20Nyata%20Topik%201.jpg
Gayoe Study Center
https://www.gayoestudycenter.com/2022/10/aksi-nyata-pmm-topik-1-merdeka-belajar.html
https://www.gayoestudycenter.com/
https://www.gayoestudycenter.com/
https://www.gayoestudycenter.com/2022/10/aksi-nyata-pmm-topik-1-merdeka-belajar.html
true
8182752772216581467
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content